Tuesday, March 31, 2009

Black In News : Coca cola dan mentos berbahaya?

by kasmadi

Perkembangan teknologi biasanya berimbas pada kemajuan ekonomi suatu negara. dengan teknologi suatu negara dapat menghasilkan berbagai produk baik untuk dikonsumsi secara cepat seperti barang convenience atau produk-produk modal seperti mesin, komputer dan lainnya.

Khusus untu produk konsumsi sepat atau makanan akhir-akhir ini sering menimbulkan masalah, terutama di bidang kesehatan. Gegernya produk bermelamin buatan China, misalnya adalah sisi lain produksi yang mengutamakan tingginya profit. Suatu produk yang lebih profitable seperti susu karena banyak konsumen yang membutuhkannya, maka produsen mengakali dengan berbagai cara.

Nah black in newsnya : Kalau berita ini benar terjadi (berdasarkan milis eramuslim/kafe-muslimah) telah terjadi kasus seorang anak meninggal setelah mengkonsumsi permen mentos dan meminumnya dengan coca cola.



Sebagai peringatan untuk para black community untuk sangat berhati-hati terhadap produk-produk tersebut agar tidak mengkonsumsi secar bersamaan. untuk pembuktiannya memang perlu pengkajian yang serius dari BPOM Indonesia. Sehingga tidak terjadi kesimpangsiuran efek produk tersebut.

sumber gambar : kafe-muslimah

1 comment:

Gildo Kaldorana said...

Apa lagi (saya lihat di foto) ini pakai Coca Cola light, coba kalau pakai yang biasa.
Salam sejahtera.